Rabu, 12 Desember 2012

Lonceng Kematian Yamaha Vixion Telah Berbunyi


iwanbanaran.com

Harga CB150R telah dirilis di Harga 22,5 juta. Banderol yang lumayan bikin WOW tentunya.

Jika dibanding dengan New Vixion saat ini tentu Value Honda CB 150 unggul jauh di atas. Jika masalah produksi tak jadi soal, alamat, dalam waktu dekat tahta Motor Sport di pegang Honda. Yamaha musti siap-siap posisinya tergeser. Read more »

Tidak ada komentar:

Posting Komentar